top of page

Heroic Fundraiser Dino Cycles From Rotterdam to Rome, and Back!


Dino is a young Dutchman who embarked on a journey on his bike from Rotterdam to Rome, and back, to raise funds for TLF. The journey covered 4500 km through 8 countries and passed through the Alps twice. This trip took approximately two months, started in August and ending in September.

Dino raised 2500 Euro (RP 41 million!) for The Learning Farm, but really raised so much more than just money. He gained experience and saw so many cities in such a short amount of time. For him Europe is full treasures both cultural and natural. He also campaigned for No Carbon Emission by cycling to reducing air pollution from motor vehicles.

For us, this was a chance for the farm to introduce our students to other part of the world through Dino’s journey. It also introduced our program to young people and a wider audiences and made us new friends.


_____


Dino adalah seorang pemuda Belanda yang memulai perjalanan dengan sepedanya dari Rotterdam ke Roma dan kembali untuk mengumpulkan dana untuk TLF. Perjalanan yang ditempuh adalah 4.500 km melalui 8 negara dan melewati Pegunungan Alpen dua kali. Perjalanan ini memakan waktu kurang lebih dua bulan, dimulai pada Agustus dan berakhir pada September 2021.


Dino mengumpulkan 2500 euro untuk The Learning Farm tetapi mengumpulkan lebih dari sekadar uang. Dia mendapatkan pengalaman yang melihat begitu banyak kota dengan harta karun dan lanskap yang berbeda dalam waktu yang singkat. baginya Eropa penuh dengan kekayaan budaya dan alam. Dia juga berkampanye untuk “No Carbon Emission” dengan bersepeda untuk mengurangi polusi udara dari kendaraan bermotor.


Ini adalah kesempatan bagi The Learning Farm untuk Memperkenalkan siswa TLF dengan belahan dunia lain melalui Dino Journey. Selain itu juga memperkenalkan program The Learning Farm bersama kaum muda kepada khalayak yang lebih luas.

17 views

Recent Posts

See All

תגובות


bottom of page